· Rules (aturan)
adalah sekumpulan instruksi yang berfungsi sebagai struktur formal sebuah
game.
· Dari berbagai
aturan yang ada, dapat berkembang pola permainan (strategi) yang berbeda-beda.
· Aturan
didefinisikan supaya pemain tidak terlalu mudah menang, namun juga tidak
terlalu sulit untuk menang
· Aturan
menentukan kualitas sebuah game
· Aturan
operasional, merupakan acuan utama pemain yang menjelaskan mekanisme permainan
dan mengarahkan tindakan pemain Biasanya ditampilkan secara tertulis pada game.
· Aturan
konstituatif, yaitu aturan yang mendasari aturan operasional, berasal dari
logika dan perhitungan matematis
· Aturan
implisit, merupakan aturan tidak tertulis. Contohnya sportivitas, etika, dan
perilaku bermain. Aturan ini bersifat fleksibel
· Keempat elemen
yaitu pemain, tindakan, payoff dan informasi disebut juga Rules of The Game.
Sumber : http://www.catatanfadil.com/2014/03/teori-game.html
0 comments:
Post a Comment